Berita & Kegiatan

Launching Uji Coba Makan Bergizi Gratis Pada Anak di Satuan Pendidikan Khusus - SLB Negeri Porame dan SLB ABCD Muhammadiyah

Ket : Anak-anak SLB Negeri Porame sangat bersemangat menikmati hidangan makanan bergizi gratis

Program makan bergizi gratis yang dicanangkan oleh Prabowo Subianto merupakan bagian dari upaya meningkatkan kualitas gizi masyarakat, terutama untuk anak-anak dan kelompok rentan. Program ini sejalan dengan visi besar Prabowo yang berfokus pada pemberdayaan sumber daya manusia Indonesia melalui peningkatan kesehatan dan pendidikan.

Link Twibbon Kampanye Hari Disabilitas Internasional Tahun 2024 Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Tengah

Hari Disabilitas Internasional atau Hari Difabel Internasional adalah peringatan internasional yang disponsori oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sejak tahun 1992 dan diperingati setiap tanggal 3 Desember.

Bidang PKPLK & IP Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Tengah Melaksanakan Penilaian Program Sekolah Sehat Jenjang Sekolah Luar Biasa Tahun 2024

Kepala Bidang PKPLK & IP Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Tengah, Nurseha, S.Sos., M.Si turut serta dalam penilaian Pelakasanaan Sekolah Sehat Jenjang Sekolah Luar Biasa

Bidang PKPLK & IP Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Tengah melaksanakan penilaian Sekolah Sehat Jenjang Sekolah Luar Biasa se-Sulawesi Tengah, adapun instrumen penilaian meliputi Sehat Bergizi, Sehat Fisik, Sehat Imunasi, Sehat Jiwa, dan Sehat Lingkungan. Pelaksanaan penilaian sekolah sehat berlangsung pada bulan november berjalan yang nantinya hasil dari penilaian tersebut akan diumumkan pada Hari Disabilitas Internasional pada tanggal 03 november 2024.

Subcategories