Pada Hari ini tanggal 21 Februari SLB Negeri Tolitoli Melaksanakan kegiatan Makan Sehat dan bergizi,Kegiatan ini merupakan salah satu bagian dari Gerakan Kampanye Sekolah Sehat Yang rutin dilaksanakan pada setiap Jumatnya. Pemberian makan sehat dan bergizi ini mengajarkan siswa tentang pentingnya makan sehat dan begizi.
Berita Sekolah

pada hari jumat tanggal 14 februari 2025, suasana di SLB Cahaya Nurani begitu riang. Para siswa tampak antusias karena mereka akan mengunjungi Badan SAR Nasional (Basarnas). Sejak pagi, mereka sudah berkumpul di halaman sekolah, mengenakan seragam rapi, lengkap dengan topi dan tas kecil berisi bekal.
Sigi – SLB Negeri Porame menggelar sosialisasi Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) serta program kebijakan sekolah pada hari Kamis, 20 Februari 2024. Kegiatan ini dihadiri oleh kepala sekolah, dewan guru, komite sekolah, serta para orang tua siswa serta menghadirkan narasumber dari Dinas Pendidikan yakni bapak Efriadi Id Adha selaku Tim BOSP dari dinas pendidikan provinsi sulawesi tengah untuk menjelaskan terkait regulasi penggunaan BOSP Nasional dan mekanisme mulai dari penyusunan dan pelaporannya melalui fitur ARKAS.