SLB Biromaru

Profil SLB Biromaru

SLB Biromaru merupakan salah satu sekolah tingkat SDLB, SMPLB, SMALB yang berada di kecamatan Sigi Biromaru Kabupaten Sigi serta melayani peserta didik dengan jenis ketunaan Tunarungu dan lambat belajar yang mampu di didik. SLB Biromaru memiliki program unggulan sebagai Sekolah Sehat demi menciptakan generasi sehat yang berprestasi hebat.

Identitas Sekolah

Nama Sekolah

:

SLB Biromaru

Alamat Sekolah

:

Jalan Mutaji No. 49 Desa Lolu

Kecamatan

:

Sigi Biromaru

Kabupaten

:

Sigi

Provinsi

:

Sulawesi Tengah

Kode Pos

:

94364

SK Kelembagaan

:

494/4211/PDP/DGL/2004

NSS / NPSN

:

 /40203810

Luas Tanah

:

5.481 M²

Status Sekolah

:

Swasta

Identitas Kepala Sekolah

Nama Kepsek

:

H. Nurwiyatmo,S.Pd.,M.Pd

Pendidikan Terakhir

:

S2

Jurusan

:

Bahasa Indonesia

Jumlah Guru

Guru PNS

:

2 Guru

Guru Non PNS

:

10 Guru

Jumlah Guru

:

12 Guru

Jumlah Pegawai

Pegawai PNS

:

0 Pegawai

Pegawai Non PNS

:

0 Pegawai

Jumlah Pegawai

:

0 Pegawai

Jumlah Siswa

Tahun Ajaran 2020/2021

:

34 Siswa

Tahun Ajaran 2021/2022

:

28 Siswa

Tahun Ajaran 2022/2023

:

34 Siswa

Tujuan Sekolah

Tujuan sekolah sebagai bagian dari tujuan pendidikan nasional adalah meningkatkan kecerdasan, pengatahuan, kepribadian, akhlak mulia serta keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut. Secara lebih rinci tujuan SLB Biromaru Kabupaten Sigi Provinsi Sulawesi Tengah adalah sebagai berikut :

  1. Membekali keterampilan yang diperlukan siswa sesuai dengan kekhususannya.
  2. Menumbuh kembangkan rasa percaya diri peserta didik untuk menampilkan potensi dirinya.
  3. Membudayakan sikap disiplin pada peserta didik.
  4. Menciptakan lingkungan sekolah yang sehat, nyaman dan asri.
  5. Menumbuh kembangkan budaya toleransi dan gotong royong kepada guru, peserta didik dan tenaga kependidikan agar tercipta suasana harmonis antar warga sekolah.

Visi dan Misi Sekolah

Visi Sekolah

“Terwujudnya pelayanan yang optimal bagi Anak Berkebutuhan Khusus yang Berakhlak dan Berketerampilan”

Misi Sekolah

  1. Menanamkan keyakinan melalui pengamalan ajaran agama.
  2. Membekali keterampilan sesuai dengan kekhususannya agar mandiri.
  3. Menjalin kerjasama yang harmonis antar sekolah dan masyarakat.

DATA FASILITAS SEKOLAH

Ruangan

No.

JENIS RUANGAN

JUMLAH

RUANG

KONDISI

BAIK

RSK

RINGAN

RSK

BERAT

1

Ruang Kelas

5

5

-

-

2

Ruang Guru

1

1

-

-

3

Ruang Kepsek

1

1

-

-

4

Ruang UKS

1

1

-

-

5

Ruang Menjahit

1

1

-

-

6

Ruang Asrama

2

2

-

-

7

Gudang

1

1

-

-

8

Ruang Ibadah/Mesjid

1

1

-

-

 

JUMLAH

13 13 -

-

 Infra Struktur

No.

JENIS PAGAR

KONDISI

BAIK

RSK 

RINGAN

RSK 

BERAT

1

Pagar depan permanen

-

-

2

Pagar samping kiri permanen

-

-

3

Pagar samping kanan permanen

-

-

4

Pagar belakang permanen

-

-

5

Tiang Bendera

-

-

 Inventaris

No.

JENIS INVENTARIS

 BUTUH

 ADA

 KURANG

 KET

1

Meja Kepsek

-

1

-

-

2

Kursi Kepsek

-

1

-

-

3

Meja Guru

-

8

-

-

4

Kursi Guru

-

8

-

-

5

Lemari Buku Kantor

-

6

-

-

6

Meja Siswa

-

35

-

-

7

Kursi Siswa

-

35

-

-

8

Papan Tulis

-

5

-

-

9

AC

-

1

-

-

10

Kipas Angin

-

3

-

-

11

Proyektor/Infocus

-

1 Set

-

-

12

Meja/ Kursi Rapat

12 Set

12

-

-

 Sanitasi

No.

RUANG/FASILITAS

 JUMLAH

KONDISI

BAIK

RSK

RINGAN

RSK

BERAT

1 KM/ WC Umum

1

1

-

-

2 KM/ WC Guru

2

2

-

-

3 KM/ WC Murid

2

2

-

-

 Sumber Air  Bersih

No.

RUANG/FASILITAS

 JUMLAH

KONDISI

BAIK

RSK

RINGAN

RSK

BERAT

1 Sumur DAP

1

-

-