Berita Sekolah

SLB Negeri Luwuk Melaksanakan Workshop Peningkatan Kompetensi Guru

Untuk meningkatkan kompetensi Guru sehubungan dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM), maka SLB Negeri Luwuk telah melaksanakan Workshop dengan kegiatan pokok yaitu pembuatan Microsoft Office,PPT,dan Aksi Nyata. Kegiatan ini diikuti 15 orang Guru dan dilaksanakan selama 2 hari sejak tanggal 22 - 23 Agustus 2024.

Komitmen Sekolah Luar Biasa SLB Adjerni Sunusi Palu

SLB Adjerni Sunusi adalah sekolah luar biasa yang fokus pada pendidikan anak berkebutuhan khusus. Visi kami mencakup tujuan untuk membantu anak-anak berkebutuhan khusus menjadi individu yang bertaqwa, cerdas, terampil, mandiri dan berbudaya.

SLB Huntap mengikuti kegiatan Penyusunan Rancangan Peraturan Menteri (RPM) tentang Penyelenggaraan Pendidikan bagi Peserta Didik dengan Potensi Kecerdasan dan Bakat Istimewa (PD PKBI)

SLB Huntap mengikuti kegiatan Penyusunan Rancangan Peraturan Menteri (RPM) tentang Penyelenggaraan Pendidikan bagi Peserta Didik dengan Potensi Kecerdasan dan Bakat Istimewa (PD PKBI)

Penyusunan Rancangan Peraturan Menteri (RPM) tentang Penyelenggaraan Pendidikan bagi Peserta Didik dengan Potensi Kecerdasan dan Bakat Istimewa (PD PKBI).