Kolaborasi P5 Bersama Mahasiswa PJKR Universitas Tadulako

Kolaborasi P5 Bersama Mahasiswa PJKR Universitas Tadulako

Hari Rabu (8/5/2024) SLB Huntap bersama dengan kedatangan Mahasiswa PJKR Universitas Tadulako untuk melakukan penelitian. Pada kesempatan ini SLB Huntap bersama Mahasiswa PJKR Universitas Tadulako berkolaborasi dalam aktivitas P5 (Projek penguatan Profil Pelajar Pancasila). Sehubungan di SLB Huntap setiap hari Rabu melakukan aktivitas P5 yang semester ini mengambil tema Kearifan Lokal (Permainan Tradisional).

Mahasiswa PJKR Universitas Tadulako juga ikut memfasilitasi serta mendampingi siswa/i dalam kegiatan P5 (permainan) tersebut. Adapaun permainan yang dimainkan yaitu Permainan Estafet Bola dengan tingkat kesulitan yang bertahap. Sebelum bermain, siswa/i memilih tim dengan cara Hompimpa.

j

 j  

 n

 m

h

Siswa/i begitu antusias, senang dan bersemangat mengikuti aktivitas P5 ini terutama dengan kehadiran Mahasiswa PJKR Universitas Tadulako yang menambah keramaian di SLB Huntap.

k

kk

  as