Morowali, 12 Rabiul Awal 1445 H (03 Oktober 2024) – SLB Negeri KTM Morowali mengadakan perayaan Maulid Nabi Muhammad S.A.W dengan tema "Meneladani Akhlak Rasulullah S.A.W sebagai Bekal Pribadi yang Unggul". Kegiatan ini berlangsung dengan penuh kegembiraan dan antusiasme tinggi dari seluruh guru dan peserta didik pada tanggal 03 Oktober 2024.
Berita Sekolah
SLB NEGERI BUOL Buol tampil memukau dalam Karnaval Budaya dan Pariwisata yang digelar sore tadi, Selasa (8/10/2024). Kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Daerah (HUTDA) Kabupaten Buol ini berlangsung meriah, dimulai dari Halaman Kantor PUPR dan berakhir di eks arena Festival Pesona Buol, tepat di belakang Kantor Dinas Sosial.
Keseruan kegiatan sekolah sehat yang selalu dinantikan oleh semua warga SLB Negeri Poso :